My Photograph (Macro Edition)

Leave a Comment
    Assalamualaikum wr.wb. Selamat datang di blog gua. Latar belakang post ini dibuat hanyalah sharing, numpung ada bahan ngeblogg, kenapa nggak? yakan. Dan ini adalah sebaian kecil hobby gua. Dan latar belakang Judul post ini yang terkesan "pro" adalah sebuah harapan. Ya, harapan gua biar lebih mendalami dan "pro" lah tentunya dalam bidang photography ini. Post ini sebenernya adalah My Jeprat-Jepret part III. Cuman, seperti yang gua bilang diatas, judul post ini gua ganti.


    Beberapa hari ini hujan ga ada abisnya. Beruntungnya gua disekitar rumah punya halaman yang penuh tanaman hijau dan bunga. Kesempatan kali ini gak gua sia-siain, suasana halaman yang berembun karena ujan, dan bunga-bunga lagi pada mekar, dan kiriman lensa macro yang kemaren baru dikirimin agan-agan di kaskus, membuat ide untuk hunting depan rumah muncul.

    Berbekal Kamera hp 8.7 mpx, carlzeiss punya, berembel-embel teknologi "PureView" (tanpa gua sebut kalian udah tau lah ya) dan lensa osino wide+macro, gua langsung caw (ke depan rumah).
Lensa Macro

Tapi Sebelumnya, di hp gua juga ada mode macro yang biasanya gua gunain buat foto benda kecil tapi gak kecil banget. Nah dibawah ini contohnya.

Mode Macro (Gak Pake Lensa)
Snail


Mode Macro

Mode Macro

Mode Macro

Mode Macro


Dan ini beberapa contoh gambar yang gua ambil menggunakan Lensa Macro tambahan.
Lensa Tambahan
Tetesan airnya lumayan jelas kan.
     

Lensa Tambahan

Lensa Tambahan

Lensa Tambahan

Lensa Tambahan


Lensa Tambahan



Lensa Tambahan

Lensa Tambahan
Dalam bunga

Bunga

Hamster, walaupun bukan macro mode

Ini juga bukan macro mode

Macro, pake lensa


ini kaka gua yang moto, paake lensa tambahan






     Yang perlu diperhatikan dalam foto macro itu jarak, dan focus. Kalo jaraknya semakin jauh, cahayanya akan membentuk seperti orbs atau apalah itu yang biasa disebut kalo makluk astral setengah jadi, meskipun gitu itu bisa jadi dasar foto teknik bokeh . Apa itu? mungkin akan kita bahas di post berikutnya.

Contoh bila jarak semakin jauh dan dalam mode macro.

Contoh foto Bokeh . Ini dari Google, bukan hasil foto gua  :p




Beberapa gambar yang gua ambil gak selamanya fokus, susah itu susah. *logatbabe*. Beberapa yang kurang fokus dan blur juga gua upload, karena manusia gaada yang sempurnya :)
Kurang fokus
Salah Fokus xD



     Yanamanya manusia gaada puasnya, banyak gambar yang detailnya kurang, dan warnanya kurang, beruntung kita dimudahkan dengan aplikasi editor foto, maupun versi desktop atau versi mobile. Kali ini gua akan coba edit foto dengan aplikasi Nokia Creative Studios, buatan nokia *tentu saja. Tampilan yang simple dan atraktif bikin gampang dimengerti oleh awam sekalipun. Di sini gua akan coba sedikit memainkan clarity dan vibrance. Clarity itu untuk ketajaman dan detail, kalo vibrance itu untuk warna. Oh iya aplikasi ini bisa di download gratis di market windows phone, untuk device lumia sudah ter install otomatis dari device di aktifkan. alah


Sebelum diedit, warna terlihat pucat dan banyak noise.
Setelah diedit, warna semakin keluar dan noisenya berkurang

Sama seperti yang diatas, warna pucat dan banyak kurang tajam
warna semakin keluar, dan detail terlihat jelas.
    Begitulah hasil foto-foto spontan depan rumah, gua harap kalian gak bosen mampir ke blog yang sederhana ini. Oh iya kalo ada yang nanya harga dan dimana gua beli lensa macro, gua beli di kaskus. Harga 90, plus ongkir tentunya. Demikianlah post gua yang sederhana ini semoga bermanfaat. kalo mau liat koleksi foto gua yang lainya ada di instagram @ilhamsyahzp . Sekian! Jangan lupa comment dibawah bro!! :)
Next PostPosting Lebih Baru Previous PostPosting Lama Beranda

0 comments:

Posting Komentar